
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA PESANTREN KILAT SMAN. 1 TAMALATEA
Sekreatariat: SMA NEG. 1 TAMALATEA, JL. Daud Dg.Lili No. 17, Tanetea, Kec. Tamalatea
![]() |
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
A. Dasar Pemikiran
Kegiatan Pesantren Kilat SMAN. 1 Tamalatea ini terselenggara atas kerjasama antara Pengurus Osis SMAN. 1 Tamalatea dengan organisasi mahasiswa dalam hal ini FORUMTA. Kegiatan ini diselenggarakan dengan maksud sebagai acuan bagi generasi muda Islam dalam bidang keagamaan khususnya agama Islam dan merupakan upaya terpadu dalam pendidikan keagamaan, pemanfaatan, pengawasan, pengendalian keterampilan serta pengembangan dan pertumbuhan sumber daya manusia (SDM) dengan penuh rasa tanggung jawab sehingga akan mempertebal kualitas keimanan dan ketakwaan kita dan untuk memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.
Selain memberikan pelajaran keagaman , Pesantren Kilat ini memberikan life skil ( keterampilan hidup ) yang harus dipegang teguh sebagai pemuda Islam di masa globalisasi seperti di masa sekarang ini. Jadi , kegiatan Pesantren Kilat ini sangat bermanfaat dan sangat dibutuhkan di kalangan remaja atau generasi muda.
Melihat kurangnya pembelajaran agama islam dalam proses belajar mengajar dan kurangnya keterampilan hidup sesuai sunah Rasulullah SAW. yang dimiliki siswa SMAN. 1 Tamalatea maka kami selaku Pengurus Osis yang bekerjasama dengan organisasi FORUMTA bermaksud menyelenggarakan kegiatan Pesantren Kilat SMAN. 1 Tamalatea.
B. Tujuan Pelaksanaan Kegiatan
Adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini adalah:
1. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan dalam kehidupan di masyarakat, khususnya dikalangan generasi muda.
2. Memberikan keterampilan hidup ( life skill ) yang harus dipegang teguh oleh generasi muda.
C. Pelaksana dan Peserta Kegiatan
Pelaksana kegiatan Pesantren Kilat ini adalah Pengurus Osis SMAN. 1 Tamalatea dengan organisasi FORUMTA dan peserta kegiatan Pesantren Kilat ini adalah semua Siswa dan Siswi SMAN. 1 Tamalatea.
D. Nama Kegiatan
Adapun nama kegiatan ini adalah “ Pesantren Kilat SMAN. 1 Tamalatea.”
E. Waktu dan Tempat Pelaksananan Kegiatan
1. Waktu Pelaksanaan Kegiatan : Senin, 01 Agustus 2011 s/d Rabu ,03 Agustus 2011
( Pukul 08.00 – 12.15 WITA )
2. Tempat Pelaksanaan Kegiatan : SMA Neg. 1 Tamalatea, Kec . Tamalatea,
Kab. Jeneponto.
F. Susunan Kepanitiaan
Susunan panitia terlampir.
G. Anggaran Dana Kegiatan
1. Sumber Dana
Dana yang digunakan dalam kegiatan ini adalah:
a. Kas OSIS.
2. Rincian Anggaran terlampir
H. Penutup
a. Simpulan
Kegiatan Pesantren Kilat SMAN. 1 Tamalatea ini terselenggara atas kerjasama antara Pengurus Osis SMAN. 1 Tamalatea dengan organisasi mahasiswa dalam hal ini FORUMTA. Kegiatan ini diselenggarakan dengan maksud sebagai acuan bagi generasi muda Islam dalam bidang keagamaan khususnya agama Islam.
Selain memberikan pelajaran keagaman , Pesantren Kilat ini memberikan life skil ( keterampilan hidup ) yang harus dipegang teguh sebagai pemuda Islam di masa globalisasi seperti di masa sekarang ini. Jadi , kegiatan Pesantren Kilat ini sangat bermanfaat dan sangat dibutuhkan di kalangan remaja atau generasi muda.
b. Saran
1) Untuk para generasi muda jangan pernah melalaikan tugas kita sebagai muslim dan muslimah dalam mengemban amanah kita sebagai umat islam.
2) Jadilah pemuda Islam yang berjalan dijalan Allah SWT. dan sunah Rasulullah SAW.
Billahi Taufiq wal Hidayah
Wasssalau Alaikum Wr. Wb.
Tamalatea, 18 September 2011
Panitia Pelaksana,
Ketua Sekretaris
Dede Zulkarnain Suhapid
Mengetahui
Kepala Sekolah, Pembina OSIS,
Drs. H. Abdul Hakim Hasanuddin , S.Pd
NIP . 19630115 198803 1 017 NIP.
LAMPIRAN I
SUSUNAN PANITIA PESANTREN KILAT SMAN. 1 TAMALATEA
TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012
PELINDUNG:
1. Kepala SMA Neg. 1 Tamalatea
2. Wakasek Kesiswaan
3. Hasanuddin, S.Pd ( Pembina OSIS )
PANITIA PELAKSANA
Ketua : Dede Zulkarnain
Wakil 1 : Muh. Herlin Majid
Wakil 2 : Hamdan
Sekretaris : Suhapid
Wakil 1 : Astria Puspita Sari
Wakil 2 : Alan Caesar
Bendahara : Safitri Nuraisyah
Wakil 1 : Lisdawati
Wakil 2 : Nurjannah

Kelompok A Putra : Koordinator : Suherman
Anggota : 1.Hendri
2.Ruslan
3.Yogi Anjas Pratama
Kelompok B Putra : Koordinator : Wawan Darmawan
Anggota : 1.Mansur
2.Sulaiman
3.Ikbal Nurkarim
Kelompok C Putra : Koordinator : Ashabul Kahfi
Anggota : 1.Nur Irfan S.
2.Muh. Risal Pratama
3.Muh. Alamsyah
Kelompok D Putra : Koordinator : Tri Aksa Rasul
Anggota : 1.Eko Yudianto
2.Ikbal Kardiman
3.Erwin Egi Oktaviadi
Kelompok E Putra : Koordinator : Muh. Zulqarnain Z.
Anggota : 1.Hendra Saputra
2.Suhardi
3.Ahmad Maulana
Kelompok F Putra : Koordinator : Muh. Muhtar
Anggota : 1.Ian Nurwan Hidayat B.
2.Rully Ardianto
3.Irsan

Kelompok A Putri : Koordinator : Rezky Nurwahyuni
Anggota : 1.Nurfaedah
2.Yuyun Dwi Andika
3.Sri Rukmayana Sari
4.Mariani
5.Nuraeni Tompo
Kelompok B Putri : Koordinator : Arini Fitri
Anggota : 1.A.Sri Ratu Dekawanti
2.Kiki Kurniati
3.Sri Yuliana
4.Sonia
5.Asnita Zulqaida
6.Suci Nurfadhilah
7.Risnawati M.
Kelompok C Putri : Koordinator : Nurhayati
Anggota : 1.Yuliani Eka Saputri
2.Sri Wulandari
3.Sulfirawati
4.Ayu Hartina
5.Rosvita Ayu
Kelompok D Putri : Koordinator : Irma Winda Arsyad
Anggota : 1.Ervina
2.Kasmiati
3.Nursamsi
4.Sri Resni
Kelompok E Putri : Koordinator : Sri Ayu Ningsih
Anggota : 1.Nurhikmah
2.Nurmayalinda
3.Nur Khaerunnisa
4.Nur Aqidah Hakim
5.Nopia Dwi Cahyani
Kelompok F Putri : Koordinator : Ernawati
Anggota : 1.Nurul Khalifah Al - Hasyir
2.Nursakinah
3.Sri Sherli Novianti Thalis
4.Nurlinda
5.Sri Rahmadani
Kelompok G Putri : Koordinator : Sri Wahyuni
Anggota : 1.Erna Puspita Sari J.
2.Suarni Suardi
3.Nur Andriana Daud
4.Veny Kusuma Wahidin
5.Irmayanti Zainuddin
Kelompok H Putri : Koordinator : Sri Arfani Eka
Anggota : 1.Isra Puspitayanti
2.Karmila Sari
3.St.Nurrahmah
4.Hasrianti
5.Dian
LAMPIRAN 2
RINCIAN ANGGARAN
A. Pemasukan
No | KETERANGAN | JUMLAH ( RP ) |
1 | Saldo Kas Osis | 500.000 |
JUMLAH | 500.000 |
B. Pengeluaran
1. ADMINISTRASI DAN PERLENGKAPAN | ||||
NO | KETERANGAN | KEBUTUHAN | SATUAN(Rp) | JUMLAH(Rp) |
1 | Penggandaan Proposal | 5 rangkap | 5.000 | 25.000 |
2 | Amplop Besar | 10 lembar | 5.000 | 10.000 |
3 | Kertas HVS | 1 rim | 30.000 | 30.000 |
4 | Foto kopy Persuratan | | | 50.000 |
6 | ID Card Panitia | 10 buah | 3.000 | 30.000 |
JUMLAH | 145.000 | |||
2. PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI | ||||
NO | KETERANGAN | KEBUTUHAN | SATUAN(Rp) | JUMLAH(Rp) |
1 | Spanduk | 1 buah | 100.000 | 100.000 |
2 | Cuci Cetak Foto | | | 100.000 |
JUMLAH | 200.000 | |||
3. AKOMODASI DAN TRANSPORTASI | ||||
NO | KETERANGAN | KEBUTUHAN | SATUAN(Rp) | JUMLAH(Rp) |
1 | Panitia | | | 100.000 |
JUMLAH | 100.000 | |||
REKAPITULASI ANGGARAN | ||
NO | KETERANGAN | JUMLAH (Rp) |
1 | ADMINISTRASI DAN PERLENGKAPAN | 145.000 |
2 | PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI | 200.000 |
4 | AKOMODASI DAN TRANSPORTASI | 100.000 |
TOTAL | 445.000 |
C.Sisa Dana
NO | KETERANGAN | JUMLAH ( Rp ) |
1 | PEMASUKAN | 500.000 |
2 | PENGELUARAN | 445.000 |
SISA DANA | 55.000 |
Catatan : Sisa dana dari kegiatan ini dikembalikan kedalam kas Osis.
Bendahara,
Safitri Nur Aisyah
LAPORAN KEGIATAN
PESANTREN KILAT SMAN. 1 TAMALATEA

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 TAMALATEA
2011
KELOMPOK 2 BAHASA INDONESIA
KELAS XII IPA 1
DEDE ZULKARNAIN
NURJANNAH
NURPAEDAH
EKA APRIL PRATAMA
MARIANI
JUMRAENI
NOTULEN RAPAT
- YANG BERTANYA DAN PERTANYAANNYA
1. Kelompok 1 : Resky Nurwahyuni
- Kenapa bisa terjadi hubungan antara FORUMTA dengan Osis SMAN . 1 Tamalatea sehingga terjadi pesantren kilat di SMAN. 1 Tamalatea ?
2. Kelompok 3 : Rezky Ramadan
- Kenapa dalam laporan yang anda bacakan tidak terlampir sisa dananya ?
3. Kelompok 4 : Ashabul Kahfi
- Pada lampiran kedua mengapa dalam laporan yang anda buat kenapa tidak dicantumkan satuan dan kebutuhan dari cuci cetak foto ?
4. Kelompok 5 : Rezky Trisnawati Jum
- Dari mana anda mendapat kas Osis yang sejmlah Rp. 500.000 ?
5. Kelompok 6 : Astria Puspita Sari
- Bagaimana maksud dari lampiran kedua mengenai akomodasi dan transportasi ?
6. Pertanyaan Umum : M. Nadi Ilman
- Pada saat pesantren kilat dilaksanakan, kegiatan apa saja yang dilakukan ?
- YANG MENANGGAPI
1. Tanggapan :
- Tri Aksa Rasul
- Kiki Kurniati
2. Saran :
- Nurirsyad Marwah
- Muh. Herlin Majid
kurang
BalasHapus